Bisnis Internet

Monday, March 29, 2010

Satgas: Sindikat Markus Akan Terbongkar Tuntas

Sekretaris Satgas Pemberantasan Mafia hukum Denny Indrayana mengatakan, perkembangan penanganan mafia hukum dalam perkara Gayus Halomoan Tambunan di Kepolisian dan Kejaksaan berjalan baik. Dalam pertemuan itu, kata Denny, Satgas berkoordinasi dengan Jaksa Agung mengenai kemungkinan adanya oknum-oknum kejaksaan yang terlibat mafia kasus senilai Rp 24,6 miliar dalam perkara Gayus.

"Kita aspresiasi langkah-langkah yang dilakukan tim pemberantasan mafia hukum kepolisian yang tadi kita dengarkan dari kepolisian ini tim gila. Siapa pun yang terlibat dalam masalah ini Insya Allah akan mendapatkan sanksi yang setimpal," ucap Denny.


Dirjen Pajak: Pemecatan Gayus Baru Usulan

Pemberhentian tidak hormat terhadap pegawai Ditjen Pajak, Gayus Tambunan, ternyata belum dilakukan. "Hari ini kami sudah usulkan Saudara Gayus diberhentikan tidak terhormat. Menurut Tjiptardjo, pemberhentian tidak hormat terhadap pegawai Ditjen Pajak butuh proses. "Nanti kami akan cek di Kementerian Keuangan. Kita tunggu proses di Kementerian Keuangan."

No comments:

Post a Comment